Dampak Pemberitaan Excavator Rusak Infrastruktur, Camat M.Nazam Roni Apresiasi Kinerja Pers.

WAY KHILAU  - Terkait penerbitan berita dari media undercover channel senin,23/10/2023 Bertema : Dampak Excavator Merusak Infrastruktur Jalan Umum dan TPT JUT,



Camat Way Khilau M.Nazam Roni langsung menghubungi awak media melalui fia Wats- Ap.

Rabu,25/10/2023.

Melalui telfon Wats-Ap Singkat Camat Way Khilau M.Nazam Roni menanyakan tempat dan posisi dimana jalan yang rusak itu kepada awak media.

Besok pagi segera saya perintahkan Sat Pol PP Kasi Trantip Eko Purwianto untuk kroscek/memeriksa kelengkapan Dokumen-Dokumen nya,agar segera dapat dilayangkan laporan secara resmi, maka tolong dikawal saja oke, menurut anda terkait kasus ini kesalahan siapa...?? Naryo pemilik Excavator, apakah Miskan pemilik lahan..?? 

Maka nantikan ketika kita periksa adanya bukti-bukti kerusakan,hasil konfirmasi, tentang nama, alamat, dan umur segala macam masuk wilayah RT dan dusun mana,selanjutnya akan segera saya perintahkan Sat Pol PP Eko Purwianto selaku kasi Trantip untuk melaporkan peristiwa ini ke kasat Pol PP sekaligus ke Instansi Dinas Perizinan karena peristiwa ini wewenang mereka maka nantinya setelah laporan sudah masuk ke Instansi Pemkab maka nantinya Pemkab akan menurunkan Tim gabungan guna menindak lanjuti perkara ini,tandasnya. Selasa,24/10/2023.

Kasi Trantib Eko Purwianto ketika ditemui diruang kerjanya mengatakan,Ya saya bersama rekan saya Yudi sudah meninjau/kroscek pagi ini kelokasi dengan didampingi Arya kadus lingkungan 2,bersama RT Nusman,dan RT Sobari disitu jalan Hotmik dimana berkisar 30-40 m aspal kiri dan kanan nya ngelotok,serta sepanjang Talut Penahan Tanah (TPT) 200-300 meteran kiri dan kanan (TPT) ambrol disebabkan tergiles Excavator menuju lahan perkebunan Coklat yang kini beralih fungsi menjadi lahan persawahan,

Edi Kristianto ketika dihubungi melalui Telfon fia Wat-Ap mengatakan,ya benar mas,kemarin pagi 2 orang tim dari kecamatan Way Khilau Turun untuk Kroscek terkait kerusakan dampak akibat Excavator,merka (Tim kecamatan red) turun dengan didampingi kadus lingkungan 2 Arya,beserta Rt Nusman,dan Rt Sobari,sedangkan Kades Yusman sejak kemarin tidak ada ditempat,beliau sedang ada acara peresmian di Bandar Lampung.Terkait prihal tersebut,Instansi pemerintahan Desa (Pemdes) hanya meminta untuk membenarkannya saja,TPT,Hotmix itu tadi nya seperti itu ya kembali lagi seperti itu.awalnya geh tiba-tiba sudah terjadi gitu pak eka,konfirmasi belum tau-tau dah ditayangkan berita dari media.entah hari senin,apa hari apa gitu pak kades Yusman sudah kordinasikan ke pak Naryo pemilik Excavator gimana soal pertanggung jawaban nya,intinya kalau desa kan terkait jalan Hotmix dan TPT kan seperti itu sekarang rusak akibat dilewati Excavator/Bego kan rusak,gimana caranya desa itu kemarin seperti itu,jadi seperti gitu lagi(diperbaiki seperti sediakala) mau dibenerin,ya dibenerin gitulah.

Berbeda Tanggapan dan Respon Miskan pemilik Lahan melalui Fia Telfon Wats-Ap Miskan mengatakan,Ia semalam saya mau nelfon Elan malah yang kepencet nomor Hp kamu,denger-denger informasi ajalah,cuma kamu aja yang ngirim kita udah dinaikan beritanya,terkait berita tersebut sudah saya naikan juga kepada ketua sekaligus mau kordinasi dulu siapa yang mau naikan habis hajatan kita juga gak mau difitnah,kita juga gak tau menahu.Terkait Tim kecamatan yang turun kemarin,iya ! Makanya itulah kita gak tahu menahu persoalannya nama kita dibawa-bawa kesitu makannya mau tak adukan/Laporkan balik,kita sudah laporan juga ke pak Johan terkait siapa orangnya yang mengunggah itu, nunggu saya selesai hajatan dulu,tinggal kita lihat aja mana yang ini,gitu aja dulu ya kita lagi repot,tandas miskan menutup telfonnya.






Post a Comment

Previous Post Next Post